Truk bermuatan sabun terguling di Tanjakan Cikulur, Lebak, Banten, warga setempat segera membantu evakuasi muatan yang berceceran.