Dua pria ditangkap polisi setelah mencuri barang berharga dengan modus berpura-pura jadi pemulung di Medan.