Kabar bergabungnya mantan Perdana Menteri Thailand, Thaksin Shinawatra, ke dalam jajaran Dewan Penasihat Danantara menjadi sorotan media Thailand.