AS akan mendesak Eropa membeli lebih banyak senjata Amerika untuk Ukraina menjelang kemungkinan perundingan damai dengan Moskwa.