Pesawat dari maskapai Inggris, EasyJet nyaris menabrak gunung dalam penerbangan ke Mesir. Buntut insiden ini, pilot langsung dinonaktifkan.