Untuk wilayah DKI, dipastikan penerima BSU hanya pekerja yang gajinya maksimal sebesar Rp4.641.584 dan terdaftar sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan.