Sebuah mobil menabrak pengendara motor di Pom Mini Warung Madura, Sidoarjo. Korban terluka dan mendapatkan perawatan medis.