KPI Pusat layangkan teguran tertulis pada program Pesbukers New Normal. Pasalnya, program tersebut dianggap tampilkan candaan tak mendidik