Final tunggal putra Australian Open 2025 mempertemukan juara bertahan Jannik Sinner dengan unggulan kedua, Alexander Zverev.