Sebelumnya, persiapan Dedeh jelang Kejuaraan Dunia Masters berantakan setelah ia memenuhi berbagai agenda dalam dua sampai tiga bulan ke belakang.