Hannah Al Rashid memilih salah satu lagu dari Hamilton dan mengenakan kebaya terbaiknya agar tampak anggun seperti seorang ratu.