Seorang pengasuh sekaligus guru di Pondok Tahfiz Alquran di Kabupaten Gowa, ditangkap polisi atas dugaan pencabulan terhadap sejumlah santrinya.