Kompol Ahmad Fauzi, ayah kandung Bripda Faras, terlihat tegar menyaksikan jenazah anaknya. Dia menyebut putranya syahid.