Banyuwangi tak pernah berhenti berinovasi dalam bidang pariwisata. Kini, Banyuwangi menghadirkan atraksi udara di Selat Bali.