Sejumlah barang bukti yang disita meliputi 201.290,22 gram sabu, 894.330 gram ganja, dan 303.188 butir ekstasi yang setara dengan 115.211,65 gram.