Indonesia mempercepat upaya eliminasi kusta dan filariasis menuju 2030 dengan strategi deteksi dini, pengobatan massal, dan kolaborasi lintas sektor.