Sebelumnya, bila sedang melakukan group call, pengguna hanya dapat membisukan suara (mute and unmute) sendiri.