Ahok kembali menyoroti pentingnya e-katalog untuk ekspor-impor minyak usai diperiksa dalam kasus korupsi Pertamina.