Bupati Bandung Dadang Supriatna meminta seluruh OPD memangkas anggaran perjalanan dinas sebesar 50 persen serta menghentikan kegiatan seremonial.