Di Kelurahan Legok, Kecamatan Telanaipura, Aris menerobos banjir yang menggenangi jalan. Air merendam setengah rodanya, tetapi ia tetap melaju.