SF Hariyanto berharap festival itu membawa keberkahan bagi perkembangan pariwisata dan mengangkat perekonomian masyarakat di Bumi Lancang Kuning.